Soal dan Jawaban Uji Kompetensi Bab 14 Seni Budaya Kelas 9 Hal 241

 


Soal Uji Kompetensi Bab 14 Seni Budaya Kelas 9 Hal 241 Semester 2

1. Jelaskan yang dimaksud dengan iringan tari!

2. Sebutkan dan jelaskan tiga jenis penyajian tari kreasi!

3. Sebutkan dan jelaskan fungsi iringan tari!


Jawaban Uji Kompetensi Bab 14 Seni Budaya Kelas 9

Jawaban Seni Budaya Bab 14 Meragakan Tari Kreasi  

1. iringan tari adalah suatu komposisi musik yang didesain khusus untuk mengiringi tari, memperkuat ekspresi, memberi ilustrasi dan membingkai suatu garapan tari.

2. Jenis-jenis tarian di Indonesia menurut bentuk penyajiannya dibedakan menjadi beberapa macam, antara lain  :

1.    Tari Tunggal (Solo)

2.    Tari Berpasangan (Duet)

3.    Tari Kelompok

4.   Tari Massal

Masing-masing bentuk penyajian tari ada keterkaitannya satu sama lain, misalnya bentuk tunggal bisa menjadi bentuk massal apabila dilakukan oleh banyak penari, tetapi bentuk tari tunggal yang menggambarkan tokoh dari suatu cerita tidak tepat untuk tari massal, misalnya Tari Gatutkaca, Tari Gambiranom. Demikian juga bentuk tari berpasangan bisa menjadi bentuk massal apabila dilakukan oleh beberapa pasang penari.

3. 1.pemberi tanda awal dan akhir tarian

2.untuk menambah semangat dalam menari

3.memberi ilustrasi atau gambaran suasana

4.pemberi tanda perubahan bentuk gerakan

LihatTutupKomentar